Apa Itu Kode V pada Ban Mobil dan Kenapa Penting untuk Diketahui, Simak Yuk Arti dan Fungsinya

Apa Itu Kode V pada Ban Mobil dan Kenapa Penting untuk Diketahui, Simak Yuk Arti dan Fungsinya-Foto: Daihatsu-

Kode ini menunjukkan berapa berat maksimum yang dapat ditanggung oleh ban. Misalnya, kode 75 berarti ban dapat menahan beban hingga 387 kg.

BACA JUGA:All New Xenia Libas Semua Kondisi Medan di Pelosok

Kode Kecepatan Maksimum

Ini adalah kode yang menunjukkan kecepatan maksimum yang dapat dicapai ban tersebut, seperti kode "V" yang telah dijelaskan sebelumnya. Berikut adalah beberapa kode kecepatan lainnya:

  • H : 210 km/jam
  • M : 130 km/jam
  • N : 140 km/jam
  • P : 150 km/jam
  • Q : 160 km/jam
  • R : 170 km/jam
  • S : 180 km/jam
  • T : 190 km/jam
  • U : 200 km/jam
  • V : 240 km/jam
  • W : 270 km/jam

Kode Kualifikasi Ban

Kode ini seperti SNI atau DOT, menunjukkan bahwa ban sudah memenuhi standar tertentu.

Kode Identifikasi Ban

Terdapat kode dengan 12 angka yang menunjukkan lokasi dan waktu pembuatan ban.

Jika Anda ingin mengganti ban, pastikan untuk melakukannya di bengkel resmi Daihatsu agar ban yang dipasang sesuai dengan standar pabrikan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan