VISION.ev: Motor Listrik Buatan Indonesia Keunggulan Pengisian Daya Cepat
VISION.ev, motor listrik buatan Indonesia dengan pengisian daya cepat dan TKDN lebih dari 75%, siap dipasarkan pada 2025. Foto: rizal/sumateraekspres-id--
Selanjutnya kami memiliki Komitmen melalui produk motor listrik unggulannya, tidak hanya menawarkan teknologi canggih tetapi juga mendukung gaya hidup berkelanjutan.
Melihat bahwa masa depan industri otomotif Indonesia adalah kendaraan listrik, IMOTO akan terus berinovasi untuk membangun produk dan layanan yang membuat mobilitas bebas karbon dengan biaya adopsi yang sangat rendah.
BACA JUGA:Duduk Manis di Rumah, Saldo DANA Terus Mengalir? Bisa Banget! Mainkan Saja 3 Game Ini
Kami percaya IMOTO akan menjadi perusahaan Zero Carbon pada tahun 2035 dengan terus mengembangkan teknologi baterai pengisian cepat dan produk-produk yang ramah lingkungan.
Komitmen kami adalah untuk menyediakan mobilitas yang bersih, hijau, ekonomis, dan efisien bagi masyarakat Indonesia.
Selain itu, IMOTO juga berkomitmen untuk menggunakan material lokal yang mendukung industri dalam negeri, menciptakan lapangan kerja baru dan mengembangkan bakat lokal untuk menciptakan produk global dalam industri EV," tutup Antony..