Manfaat Luar Biasa Minum Madu Sebelum Tidur untuk Kesehatan, Simak Panduan Lengkapnya!

Temukan manfaat kesehatan dari kebiasaan minum madu sebelum tidur dan tingkatkan kualitas hidup Anda. Foto: birds and bees--

SUMATERAEKSPRES.ID – Madu, identik dengan obat herbal yang tidak memiliki  efek samping. Selain rasanya manis, madu juga kaya akan bahan berguna bagi tubuh kita.

Semakin sering kita minum madu, kemungkinan akan semakin sehat pula tubuh kita. Metabolisme yang ada dalam tubuh dapat diperlancar sekedar minum madu. 

Wajar saja, jika nabi Muhammad SAW., sangat menyukai madu. Meskipun madu harganya tinggi, orang tidak akan berhitung untuk membelinya.

Bagaimana jika madu diminum sebelum tidur. Adakah efek sampingnya? Ternyata minum madu dalam keadaan perut kosong memiliki kegunaan yang sangat positif. 

BACA JUGA:10 Pemain Sepakbola Legendaris Argentina yang Menginspirasi Dunia: Dari Maradona hingga Messi

BACA JUGA:Tips Ampuh Merawat Printer agar Selalu Prima dan Hasil Cetakan Maksimal

Begitupun Ketika kita akan tidur, minum madu disarankan. Malah, minum madu sebelum tidur memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Dapat meningkatkan kualitas tidur. Madu dapat membantu tidur lebih nyenyak karena meningkatkan kadar insulin dalam jumlah kecil, yang merangsang pelepasan tryptophan di otak.

Tryptophan kemudian diubah menjadi serotonin, hormon yang membantu relaksasi dan tidur nyenyak.

Meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Madu mengandung berbagai nutrisi yang dapat merangsang produksi sel-sel kekebalan tubuh, sehingga membantu meningkatkan sistem imun.

BACA JUGA:Kecelakaan Maut di Tol Indralaya-Prabumulih: Seorang Dokter Petugas Haji Meninggal Dunia

BACA JUGA:Kecelakaan Maut Tol Indralaya-Prabumulih Telan Korban Jiwa, Video Viral di Medsos, Ridho Yahya Ikut Membantu

Mengobati batuk dan sakit tenggorokan. Madu efektif untuk meredakan batuk dan sakit tenggorokan, terutama saat infeksi saluran pernapasan mengganggu tidur.

Mengurangi risiko diabetes. Mengonsumsi satu sendok teh madu sebelum tidur dapat membantu mengurangi risiko diabetes dengan menurunkan kadar glukosa dalam darah. Mengandung Antioksidan:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan