https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Strategi BPBD Prabumulih Antisipasi Kebakaran Hutan dan Lahan di Musim Kemarau, Ini Kata Pj Wako!

Wali Kota Prabumulih H Elman ST MM mengingatkan pentingnya kesiapan BPBD dan warga dalam menghadapi potensi kebakaran hutan dan lahan selama musim kemarau. Foto: dian/sumateraekspres.id--

Betapa tidak, dia menuturkan bahwa tindakan pembukaan lahan dengan cara dibakar sering kali menjadi penyebab utama terjadinya kebakaran hutan dan lahan, yang pada akhirnya berdampak negatif terhadap lingkungan dan kesehatan masyarakat.

BACA JUGA:Kapolres Lahat Pimpin Apel Operasi Patuh Musi 2024: Tekankan Keamanan dan Ketertiban Lalu Lintas

BACA JUGA:Smyslov, Penyanyi Bariton Yang Jadi Juara Dunia Ketujuh

Dalam kesempatan itu, Elman menegaskan bahwa Pemerintah Kota Prabumulih juga berencana mendirikan posko penanggulangan karhutbunlah di sejumlah titik rawan.

Namun, Elman menjelaskan bahwa penentuan lokasi posko tersebut masih akan dikoordinasikan dengan Polres Prabumulih dan pihak TNI. 

Ditanya apakah wilayah kota Prabumulih termasuk dalam kategori wilayah rawan karhutbunlah ?

Pria yang sebelumnya menjabat Sekda Kota Prabumulih itu menyebutkan bahwa Prabumulih tidak termasuk dalam wilayah yang sangat rawan.

BACA JUGA:Menggali Kekayaan Budaya Muba: Andai-Andai sebagai Warisan Sastra Lisan!

BACA JUGA:Jatanras Tangkap Pria Bersenjata dengan 4 Pucuk Senpi Non-Rakitan di Palembang, Nih Barang Buktinya!

"Kita ini dikatakan rawan iya, tidak juga iya, tapi kita harus antisipasi jangan sampai terjadi," tukasnya mengaku akan mengadakan rapat antisipasi Karhutla bersama Forkopimda dalam waktu dekat. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan