Bunga Telang: Manfaat dan Cara Konsumsinya, Baik Untuk Kesehatan dan Kecantikan!

Bunga telang, kaya antioksidan dan manfaat kesehatan, menjadi pilihan tepat untuk teh herbal Anda. Foto: kolase--

SUMATERAEKSPRES.ID - Bunga telang merupakan salah satu tanaman yang kerap kali dikonsumsi sebagai teh herbal. 

Hal itu dikarenakan manfaat kesehatan yang dimilikinya seperti misalnya mengatasi kerontokan rambut, menurunkan berat badan hingga mencegah penyakit kanker. 

Bunga telang berasal dari tanaman telang yang memilkki nama latin clitoria ternatea. 

Tanaman telang ini berasal dari pulau ternate, namun karena khasiatnya, tanaman ini juga sudah tersebar di wilayah Indonesia bahkan di benua Asia, Amerika dan Australia. 

Bunga telang betbentuk corong dengan berbagai varian warna seperti putih namun lebih dikenal dengan warna biru, perbedaan warna tersebut tidak mempengaruhi khasiatnya bagi kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Krisis Kemanusiaan Memburuk, Serangan Israel Terus Menggempur Gaza, Begini Situasinya Saat Ini!

BACA JUGA:Menggali Karier Melalui Studi DKV: Pilihan Studi yang Menjanjikan Masa Depan Cerah di Industri Kreatif!

Bunga telang kaya akan anti oksidan sehingga baik untuk kesehatan. 

Selain itu juga memiliki sifat anti bakteri dan anti radang yang membuatnya semakin bermanfaat untuk kesehatan. 

Yuk simak, berikut ini adalah beberapa manfaat bunga telang yang telah dihimpun sumateraekspres.id yaitu.

1. Mencegah Penuaan

Setiap orang tentunya ingin awet muda dan dengan mengkonsumsi bunga telang secara rutin hal itu bukan hal mustahil.

Itu karena bunga telang mengandung zat antioksidan alami  yang bisa mencegah kerusakan pada sel kulit dan sel sel lainnya akibat radikal bebas. 

Artinya, bunga berwarna biru ini dapat menghindari terjadinya kulit keriput dan kering. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan