https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Inilah Doa-Doa Yang Bisa Kita Amalkan Saat Malam Lailatul Qadar

LAILATUL QADAR :Lailatul Qadr adalah malam yang sangat istimewa dalam bulan Ramadan.-FOTO : IST-

BACA JUGA:Inilah 6 Waktu Terkabulnya Doa, Jangan Dilewatkan Ya!

"Allahumma innaka 'afuwwun tuhibbul 'afwa fa'fu 'anni warhamni wa arzuqni wa af'al khairan"

Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya Engkau Maha Pengampun, Engkau menyukai pengampunan, maka ampunilah aku, sayangilah aku, berilah rezeki kepadaku, dan lakukanlah kebaikan untukku."

6. Doa untuk Mendapat Perlindungan dari Neraka:

اللَّهُمَّ أَجِرْنِي مِنَ النَّار

BACA JUGA:Bagikan Momen Liburan Bareng, Luna Maya dan Maxime Bouttier Didoakan Berjodoh Dunia Akhirat

BACA JUGA:Kaum Muslim Ini 6 Doa Minta Rezeki dan Dekatkan Diri kepada Allah SWT

"Allahumma ajirni minan naar"

Artinya: "Ya Allah, lindungilah aku dari api neraka."

7. Doa untuk Mendapat Keselamatan di Akhirat:

اللَّهُمَّ اجْعَلْ خَيْرَ عُمْرِي آخِرَهُ وَخَيْرَ عَمَلِي خَوَاتِمَهُ وَخَيْرَ أَيَّامِي يَوْمَ أَلْقَاكَ فِيهِ

BACA JUGA:WAJIB TAHU ! Doa Mau Tidur dan Artinya, Lengkap Amalan Sunah!

BACA JUGA:Biar Dapat Doa dari Malaikat. Ini 10 Amalannya

"Allahumma ja'al khaira 'umri akhirahu, wa khaira 'amali khawatimahu, wa khaira ayyami yauma alqaaka fihi"

Artinya: "Ya Allah, jadikanlah kebaikan di akhir umurku, dan jadikanlah kebaikan sebagai akhir dari amalku, dan jadikanlah hari pertemuanku dengan-Mu sebagai hari yang paling baik bagiku."

Doa-doa ini dapat dibaca dengan penuh kekhusyukan dan harapan untuk mendapat berkah dan ampunan di malam Lailatul Qadr.(rf)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan