Simak, Ini 7 Bahan Alami yang Efektif Menghilangkan Panu

Ilustrasi panu pada tubuh, yang gatal dan sangat mengganggu. -Foto: suaraburuh.com-

Untuk digunakan sebagai obat panu alami, oleskan pada area yang terinfeksi selama kurang lebih tiga puluh menit.

BACA JUGA:Tak Hanya Sekedar untuk Kesehatan, Bunga Kamboja Ternyata Memiliki 8 Manfaat untuk Kecantikan Kulit

BACA JUGA:5 Manfaat Tersembunyi dari Cleansing Oil, Cocok untuk Kulit Sensitif!

4. Cuka Sari Apel 

Cuka sari apel dianggap sebagai obat alami kurap yang efektif karena kandungan antibakterinya yang membantu mengendalikan dan mencegah pertumbuhan jamur.

Campurkan cuka sari apel dan air hangat dalam jumlah yang sama.

Oleskan langsung ke kulit dengan kapas, lalu bilas dengan air hangat.

5. Minyak Zaitun dan Madu 

Kombinasi madu dan minyak zaitun dapat mengobati panu karena sifat antibakteri dan antijamurnya.

Oleskan campuran ini tiga kali sehari ke area kulit yang terkena hingga empat minggu.

6. Yogurt 

Yogurt merupakan salah satu obat panu alami yang bisa Anda coba.

Makanan ini mengandung probiotik atau bakteri baik yang dapat membantu melawan kuman dan jamur penyebab infeksi, termasuk kurap dan panu.

Untuk mendapatkan manfaat yoghurt sebagai obat alami panu, Anda dapat mengonsumsi yoghurt tawar tanpa pemanis.

Anda juga bisa mengoleskan yogurt pada kulit yang terkena panu 2 hingga 3 kali sehari selama beberapa minggu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan