Makan Buah Durian Bisa Sebabkan Sakit Mata: Fakta Atau Mitos?

Durian, buah tropis yang terkenal dengan aromanya yang khas, tidak secara langsung berhubungan dengan masalah mata.-Foto: Net-

Panas Dalam: Durian memiliki sifat panas yang dapat memicu gejala seperti peningkatan dahak, sakit tenggorokan, dan sariawan.

Meningkatkan Kadar Gula: Rasa manis dalam durian berisiko bagi penderita diabetes karena dapat meningkatkan kadar gula dalam darah.

Dengan memahami efek samping tersebut, bijaksanalah dalam menikmati durian dan hindari konsumsi berlebihan. Meskipun tidak ada bukti langsung bahwa durian menyebabkan sakit mata, tetaplah memperhatikan jumlah konsumsi untuk menjaga kesehatan tubuh.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan