https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Lumayan Lah Dapat Satu Gelar dari Indonesia Master

Pasangan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin berhasil mempertahankan gelar juara Indonesia Master setelah menang atas Kim Astrup/Anders Rasmussen--

Begitu juga di nomor ganda campuran. Tak satupun wakil Indonesia yang lolos ke partai puncak. Rehan Noufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati hanya mampu bertahan di babak perempat final setelah kalah atas  Jesper Toft/Clara Graversen dari Denmark dengan skor 15-21 dan 16-21. 

Untuk nomor ganda campuran, Indonesia hanya mengirim tiga wakil saja yakni Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaya, Rinov Rivaldi/ Phita Haningtyas Mentari, dan Rehan Noufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati. 

Usai Indonesia Master, tm bulungkis Indonesia langsung berangkat ke Bangkok. Mereka akan mengikuti Thailand Master yang akan dilaksanakan mulai tanggal 31 Januari 2024. Indonesia tidak mengirimkan pemain di sektor tunggal putra. 

Untuk nomor ganda putra, Indonesia menurunkan 4 wakil yakni Fajar Alfian/M Rian Ardianto, Bagas Maulana/M Shohibul Fikri, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, Sabar Karyaman Gutama/Muhammad Reza Fahlevi Isfahani. (*)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan