https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Ada BTS, Ini 10 Lagu Yang Cocok Untuk Membuat Tugas di Rumah

Ilustrasi artikel Ada BTS, Ini 10 Lagu Yang Cocok Untuk Membuat Tugas di Rumah. Foto: Freepik--

2. Devano - Surat Hati

Surat Hari yang dinyanyikan oleh Devano memiliki musik yang ringan sehingga saat mengerjakan tugas pendengarnya akan rileks.

Selain itu, lagu Surat Hati juga cocok untuk kalian yang suka lagi pop dengan nuansa sedih.

3. Idgitaf - Satu-satu 

Lagu yang dirilis tahun 2023 ini menjadi rekomodasi selanjutnya. Walaupun memiliki makna yang sedih namun mempunyai beat musik yang indah sehingga lagu ini bagus sekali untuk didengarkan saat menungas.

4. Last Child - Duka 

Duka merupakan lagu ciptaan dari Virgoun, lagu ini bermakna tentang perasaan kesedihan dan kehilangan setelah mengalami kegagalan dalam cinta.

Untuk kalian yang suka lagu slow lagu Duka merupakan lagu yang keren untuk di dengar.

5. Batas Senja - Nanti Kita Seperti Ini
Berdasarkan liriknya, lagu Nanti Kita Seperti Ini menggambarkan keadaan pasangan saat menua bersama. Irama musik yang mellow membuat kita rileks mendengarnya.

6. BTS - Butter

Bagi K-Popers mungkin tak asing lagi dengan lagu salah satu Boy Band yang berasal dari Korea Selatan ini.
Lagu yang dinyanyikan oleh BTS ini mempunyai irama lagu yang enak untuk didengar ketika nugas.

7. BlackPink - Ddu Du Ddu du

Ddu Du Ddu Du juga merupakan lagu yang berasal dari Korea Selatan. Dengan musik yang energik lagu ini sangat cocok untuk membangkitkan semangat belajar menjadi meningkat.

8. Hindia – Evaluasi

Lagu yang dibawakan oleh Hindia ini juga cocok di dengar ketika kita sedang membuat tugas ataupun sedang berbersih di rumah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan