12 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan, Kaum Hawa Wajib Baca!

Ilustrasi daun sirih. Foto: Neni/sumateraekspres.id--

Selain menjaga kesehatan organ kewanitaan, manfaat daun sirih untuk mengurangi bau mulut juga sudah lama dikenal oleh masyarakat.

Semua ini berkat sifat antiseptik pada daun sirih yang mampu membunuh bakteri penyebab bau mulut. Maka tak heran kan, jika banyak orang tua yang suka mengunyah daun sirih.

 atau jamur yang menyebabkan infeksi jamur vagina. Nah, untuk mendapatkan manfaat ini, kamu hanya perlu membasuh area kewanitaan dengan air rebusan daun sirih.

3.Mengatasi infeksi jamur di mulut

Jamur Candida albicans tak hanya menyerang vagina, tetapi juga mulut. Nah, bila jamur ini sampai menginfeksi rongga mulut, akan muncul sariawan yang perih.

Untuk mengatasinya, kamu bisa berkumur dengan air rebusan daun sirih. Soalnya, daun sirih memiliki efek antijamur dan antiradang yang bisa mengatasi infeksi jamur di mulut.

4. Mengobati Batuk

Air rebusan daun sirih telah lama digunakan sebagai obat batuk alami, karena memiliki efek antibakteri dan antioksidan di dalam daun sirih yang dapat mengatasi peradangan penyebab batuk.

Dengan mengonsumsi air rebusan daun sirih, tenggorokan akan lebih lega dan batuk pun berkurang.

5.Mengurangi rasa gatal

Alergi, gigitan nyamuk, maupun infeksi jamur, seperti panu dan kutu air, bisa menyebabkan gatal. Daun sirih bisa dimanfaatkan untuk mengatasi rasa gatal tersebut.

Sebab mengandung minyak atsiri yang bersifat antibakteri, antijamur, dan antiradang.

6. Mempercepat penyembuhan luka

Manfaat daun sirih lainnya adalah untuk mempercepat penyembuhan luka. Ini karena daun sirih mengandung antioksidan, seperti saponin, tanin, flavonoid, dan alkaloid. Kandungan bahan aktif tersebut diketahui bisa membuat tepi luka cepat sembuh.

7. Mencerahkan wajah

Ingin punya wajah cerah dan bebas flek hitam? Cobalah krim wajah yang mengandung daun sirih, deh.

Pasalnya, daun sirih memiliki senyawa aktif yang bisa menghambat pembentukan enzim tyrosinase, yaitu enzim yang berperan dalam produksi zat warna alami tubuh (melanin).

Kalau pembentukan enzim tyrosinase terhambat, produksi melanin akan berkurang dan kulit menjadi lebih cerah.

8. Mengatasi jerawat

Pemilik kulit berjerawat perlu tahu bahwa daun sirih juga bisa mengatasi kulit berjerawat. Manfaat daun sirih ini diperoleh dari senyawa antibakteri di dalamnya, yang diketahui mampu membunuh bakteri penyebab jerawat, yaitu bakteri Propionibacterium.

9. Meredakan radang sendi

Konsumsi ekstrak daun sirih diyakini bisa mengurangi rasa sakit akibat radang sendi (rheumatoid arthritis).

Manfaat daun sirih ini bisa diperoleh berkat berbagai senyawa antiradang di dalamnya, mulai dari flavonoid, tanin, saponin, hingga alkaloid.

10. Menurunkan kadar gula darah

Penelitian mengungkapkan bahwa minum air rebusan daun sirih dapat menurunkan gula darah pada penderita diabetes.

Manfaat daun sirih ini bisa kamu peroleh berkat senyawa tanin, flavonoid, dan alkaloid yang membantu regenerasi sel pankreas dalam menghasilkan insulin, sehingga kadar gula darah lebih terkontrol.

Namun, perlu diingat, konsumsi air rebusan daun sirih hanya digunakan sebagai pengobatan pendamping diabetes, bukan sebagai pengobatan utama.

11. Mengobati mata merah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan