5 Alasan Penting untuk Lakukan Perawatan Gigi Rutin Secara Berkala

Lakukan pemeriksaan gigi secara berkala ini manfaatnya--Freepik

Bau mulut jadi momok bagi banyak orang. 

Walau sudah sering berkumur dan makan permen mint, tetap saja bau mulut mengganggu kepercayaan diri. 

Kalau sudah begini, jangan ragu untuk menanyakannya ke dokter gigi di sesi konsultasi selanjutnya.

Dokter gigi memiliki pengetahuan dan keahlian mendalam seputar kebersihan gigi dan rongga mulut. 

Dengan begitu, kamu dapat mendapatkan penanganan yang tepat dan membagikan tips dan trik menjaga kesehatan gigi, termasuk bebas dari bau mulut

Mengenai gigi pada anak yang sebenarnya sudah rontok tapi akar gigi tumbuh dia mengatakan,  gigi itu seharusnya sudah hilang atau gigi itu seharusnya belum hilang tapi kondisi gigi sudah rusak. 

Maka dokter gigi akan melakukan pemeriksaan secara komprehensif terhadap gigi pasien. 

“Jadi mulai dari anak-anak sampai dia dewasa benih itu, benih yang akan menggantikan gigi anak-anak itu, itu kan ada ruangan, nah ruangan itu adalah diganti space-nya apabila gigi yang lama itu masih tetap dipertahankan cuma terkadang kita tidak berharap karena gigi anak-anak kadang-kadang sudah hancur nah itu perlu perawatan,”katanya.

Lebih jauh dia menjelaskan, berdasarkan pengalaman pribadi sebagai dokter gigi ,  kebanyakan pasien yang datang berobat kepadanya dengan keluhan gigi berlubang, lalu mencabut gigi. 

Ada juga yang datang untuk  membuat gigi tiruan,  estetika merapikan atau melakukan perawatan advance tingkat lanjut. 

"Misalnya ada gigi yang goyang tapi tidak mau dicabut jadi harus dipelihara dipertahankan," ujarnya. (nni/lia/)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan