https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Pertamina Dorong Potensi Masyarakat di Setiap Area Operasi melalui Program TJSL

Pertamina Dorong Potensi Masyarakat di Setiap Area Operasi melalui Program TJSL-Foto : Ist-

BACA JUGA:RESMI! Diteken Sri Mulyani, Berikut 3 Tunjangan Tambahan Yang Bakal Didapatkan ASN Pada 2024

Penghargaan tersebut menandai komitmen Pertamina dalam memberdayakan masyarakat untuk bersama-sama menjaga lingkungan.

Sebagai bukti lanjutan dari komitmennya, Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel telah menyumbangkan dana sebesar Rp860.000.000 pada tahun 2023 untuk pengembangan kelima program tersebut.

Dana tersebut diarahkan untuk mendorong potensi masyarakat di setiap area operasi, sejalan dengan pencapaian Sustainable Development Goals (SDGs).

Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel mengakui tanggung jawabnya untuk mendukung terlaksananya program-program ini, yang mencakup capaian SDGs seperti mengurangi kemiskinan, mendorong kesetaraan gender, mempromosikan energi bersih dan terjangkau, menciptakan pekerjaan layak dan pertumbuhan ekonomi, konsumsi dan produksi yang bertanggung jawab, penanganan perubahan iklim, serta pelestarian ekosistem darat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan