https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Sama-Sama Segar, Ini Pembedanya

MANFAAT: Semangka kuning dan semangka merah memiliki manfaat karena kandungan nutrisi didalamnya. --

Warna daging buah yang kuning karena mengandung lebih banyak antioksidan berpigmen kuning yang disebut xantofil. Sehingga kandungan nutrisinya baik untuk kesehatan. Umumnya semangka kuning memiliki berat antara 2,3 kg hingga 8,2 kg. Artinya, ukurannya cenderung lebih kecil jika dibandingkan dengan semangka merah. (*)

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan