Acara wisuda ini juga menjadi momen haru bagi orang tua yang menyaksikan putra-putri mereka naik ke atas panggung dengan penuh kebanggaan.
Bagi mereka, memiliki anak penghafal Al-Qur’an adalah anugerah yang luar biasa. Dengan semakin banyaknya generasi muda yang mampu menghafal Al-Qur’an, diharapkan kelak akan lahir pemimpin-pemimpin berakhlak mulia yang menjunjung tinggi nilai-nilai Islam dalam kehidupan bermasyarakat dan berbangsa. (iol/fad)
Kategori :