Menanti Putusan MK dan Data BPS, Penetapan UMP Sumsel 2025 Baru Akan Diputuskan

Kamis 31 Oct 2024 - 10:46 WIB
Reporter : Agustina
Editor : Novis

"InsyaAllah pertumbuhan ekonomi Sumsel masih di 4,96 sampai 5  persen, dan kondisi kita sekarang juga deflasi," Ujarnya. 

Nah, walaupun secara indikator pertumbuhan ekonomi positif, inflasi (deflasi sekarang) tapi belum dapat menjadi tolak ukur kenaikan UMP 2025.

"UMP ini sudah ada formula rumus nya. Yang nanti kita diskusikan ketika kita mengambil formula alpanya yang mana 0.1, 0,2 atau 0.3 yang mana yg dipakai nantinya. Kecuali regulasi nya di ubah MK hari ini," Tukasnya. 

Kategori :

Terkini

Minggu 22 Dec 2024 - 23:15 WIB

Runner Up KDI 2024 Pulang Kampung

Minggu 22 Dec 2024 - 23:10 WIB

Nekad Kabur, Napi Lawan Petugas

Minggu 22 Dec 2024 - 23:10 WIB

5 Tips Memilih Mobil Keluarga yang Tepat

Minggu 22 Dec 2024 - 23:06 WIB

Kejari Lahat Periksa Saksi