SUMATERAEKSPRES.ID -- Prakiraan cuaca dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Rabu 23 Oktober 2024, waspada cuaca ekstrem di wilayah Sumatera Selatan (Sumsel).
Bahkan BMKG memberikan peringatan dini cuaca, untuk waspada potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang berdurasi singkat.
Pada siang hingg sore hari di wilayah OKI, Musi Banyuasin, Empat Lawang, Lahat, OKU, OKU Timur, Musi Rawas, Musi Rawas Utara dan Muara Enim,
Malam hingga dini hari di wilayah Ogan Ilir, Prabumulih, Palembang, OKU Timur, OKI, Banyuasin, Musi Banyuasin, Muara Enim, Musi Rawas dan Musi Rawas Utara.
BACA JUGA:KAI Divre III Waspada Cuaca Ekstrim, Jaga 31 Titik Daerah Rawan
BACA JUGA:Hati-Hati, Prakiraan Cuaca Palembang Hari Ini: Hujan dan Petir di Sore Hari, Siapkan Payung!
Berikut rincian prakiraan cuaca dari BMKG di wilayah Sumatera Selatan Rabu 23 Oktober 2024:
Kab. Banyuasin
Pagi berawan tebal
Siang berawan tebal
Sore hujan petir
Malam hujan petir
Suhu 23-33 °C
Angin 15 km/jam
Kelembaban 56-100 %