Bangun Jalan Usaha Tani, Beri Makanan Tambahan

Selasa 08 Oct 2024 - 21:43 WIB
Reporter : Yudhi Ariandi
Editor : Dede Sumeks

Di sektor kesehatan, Desa Rukun Rahayu juga tidak tinggal diam. Budiono menjelaskan bahwa desa memiliki fasilitas kesehatan yang terus memberikan pelayanan rutin kepada masyarakat.

"Kami memiliki puskesmas yang siap melayani kesehatan balita, remaja, ibu hamil, hingga lansia," ujarnya. Dengan adanya layanan kesehatan ini, masyarakat desa diharapkan dapat menjaga kesehatan dengan lebih baik. (yud/lia)


AKTIF: Pemdes Rukun Rahayu aktif melakukan berbagai kegiatan positif mulai dari pembangunan infrastruktur hingga kegiatan PKK. Di sisi lain pemdes juga membuat kelompok tani untuk budidaya sapi. (Ds Rukun Rahayu for sumeks)

Kategori :