Daftar Kampus yang Alumninya Berpeluang Besar Kerja di PLN

Sabtu 07 Sep 2024 - 13:13 WIB
Reporter : Rohim
Editor : Alfery

SUMATERAEKSPRES.ID - Bagi Anda yang ingin memulai karier di PT PLN, salah satu jalur yang bisa ditempuh adalah melalui Program D3 Kelas Kerjasama yang diselenggarakan oleh PLN bekerja sama dengan 16 perguruan tinggi di berbagai kota di Indonesia.

Program ini bertujuan untuk mendidik dan menyiapkan tenaga teknik berkualitas tinggi guna memenuhi kebutuhan tenaga kerja di PLN.

Lulusan dari program ini memiliki kesempatan besar untuk diangkat menjadi karyawan PLN, asalkan memenuhi kriteria yang telah ditetapkan.

Berikut adalah daftar 16 kampus yang berkolaborasi dengan PLN dalam Program D3 Kelas Kerjasama:

BACA JUGA:Daftar Kampus dan Jurusan Kuliah yang Lulusannya Mudah Masuk Pertamina

BACA JUGA:Inilah 109 Perguruan Tinggi Pemilik Akreditasi Unggul BAN PT September 2024, Ini Daftar Kampusnya

1. Fakultas Teknik Universitas Cenderawasih

2. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

3. Politeknik Negeri Ambon

4. Politeknik Negeri Bali

5. Politeknik Negeri Banjarmasin

6. Politeknik Negeri Jakarta

7. Politeknik Negeri Kupang

8. Politeknik Negeri Malang

BACA JUGA:20 Kampus Terbaik Indonesia Versi Webometrics September 2024: UI, UGM, Unair dan ITB Bersaing, Cek Daftarnya

Kategori :