BACA JUGA:Daftar Formasi CPNS 2024 untuk Lulusan SMA, Ada Kementerian PUPR, Kejaksaan, dan Kemenkumham
4. Sertifikat Akreditasi Kampus dan Program Studi
Pastikan sertifikat akreditasi yang diunggah sesuai dengan tahun kelulusan. Bagi pelamar yang lulus dengan predikat cumlaude, hal ini sangat penting untuk diperhatikan.
5. Periksa Ukuran Dokumen
Saat mengunggah dokumen, pastikan ukuran file mengikuti ketentuan yang berlaku. Ukuran file bervariasi tergantung jenis dokumen. Berikut adalah persyaratan ukuran dokumen untuk CPNS 2024:
- Pas foto dengan latar belakang sesuai: 200 KB, format JPEG/JPG
- Swafoto yang jelas dan tidak blur: 200 KB, format JPEG/JPG
- KTP: 200 KB, format JPEG/JPG
- Surat lamaran: 300 KB, format PDF
- Ijazah dan Sertifikat/STR: 800 KB, format PDF
- Transkrip nilai: 500 KB, format PDF
- Dokumen pendukung lainnya: 800 KB, format PDF
BACA JUGA:Pemula Pasti Langsung Bisa! Ini 5 Website Gratis untuk Ganti Background Pas Foto Terbaik 2024
BACA JUGA:Begini Cara Scan Dokumen Menggunakan Aplikasi Camscanner di HP, Peserta PPG Daljab Wajib Catat!
Strategi Lolos Seleksi CPNS 2024:
1. Pilih Lowongan dengan Syarat yang Lebih Mudah
Memilih lowongan yang memiliki syarat lebih mudah dapat meningkatkan peluang untuk lolos seleksi.
2. Latihan Soal Tes
Latih diri dengan mengerjakan soal-soal sebanyak mungkin. Menggunakan timer saat latihan dapat membantu mengukur waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan setiap soal.
BACA JUGA:Sssttt, Ini 20 Bocoran Contoh Soal TWK CPNS Biar Makin Pintar Jawab di Penerimaan 2024!
BACA JUGA:Inilah Formasi CPNS Kejaksaan RI Bagi Lulusan SMA dan S1, Pendaftaran Dibuka 2 Minggu Lagi
3. Perbarui Informasi Terkini
Rajin membaca berita dan informasi terkini di Indonesia akan membantu dalam menghadapi soal-soal yang berkaitan dengan pengetahuan umum.