SUMATERAEKSPRES.ID - Peluang karir di perusahaan besar seperti PT Freeport Indonesia dan PT Adaro Energy kembali terbuka lebar, dengan banyak formasi yang tersedia bagi lulusan SMA dan S1 dari semua jurusan.
Kedua perusahaan ini, yang dikenal sebagai pemimpin dalam industri tambang dan energi, menawarkan berbagai posisi yang menarik bagi individu yang memiliki semangat dan dedikasi tinggi.
PT Freeport dan PT Adaro Energy tidak hanya menawarkan pekerjaan, tetapi juga memberikan program pelatihan dan pengembangan yang komprehensif, memastikan setiap karyawan memiliki kesempatan untuk tumbuh dan berkembang dalam karir mereka.
Berikut syarat dan posisi yang tersedia pada dua perusahaan tambang tersebut.
BACA JUGA:Loker Magang PT Pertamina Resmi Dibuka! Ada Puluhan Formasi Tersedia, Simak Selengkapnya
BACA JUGA:Rekrutmen BUMN Terbaru, Anak Perusahaan Garuda Buka Lowongan Bagi Lulusan SMA SMK, Simak Posisinya
Rekrutmen PT Adaro Energy
1. Operation Terminal Foreman
- Pendidikan minimal D3 dari semua jurusan, lebih diutamakan Teknik.
- Pengalaman dalam pemuatan bahan bakar, manajemen material & inventaris, serta peramalan & penjadwalan.
- Memiliki sertifikat Ahli K3 Kimia & Pengawas Operasional Pertama (POP).
- Siap ditempatkan di Kelanis, Kalimantan Tengah dan Batas pendaftaran: 27 Juli 2024
2. Project Support Officer (Mandarin Speaker)
- Pendidikan minimal SMA/Diploma/Sarjana/Master.
- Kemampuan bahasa Mandarin (lisan dan/atau tulisan) sangat dibutuhkan.