Remas dengan air hingga bersih dari kuman dan sisa makanan.
Rendam dalam air panas selama 5 menit.
Hindari merendam spons yang telah digunakan dalam air.
BACA JUGA:Buang Darah Kotor Dalam Tubuh, 5 Makanan ini Ampuh Usir Darah Kotor Percaya Tidak harus Dicoba
Keringkan spons setelah digunakan.
Simpan di tempat yang kering dan tidak lembab.
Ganti spons maksimal seminggu sekali.
Meski terlihat sepele, menjaga kebersihan spons memiliki dampak besar pada kesehatan keluarga.
Dengan mengikuti langkah-langkah ini, Anda dapat memastikan spons tetap bersih dan menghindari penyebaran bakteri ke alat makan.
Kategori :