Pastikan air memiliki pH netral atau mendekati netral. Air keran yang disimpan semalaman di kulkas sebelum digunakan juga bisa menjadi alternatif.
Tambahkan Gula 2 sendok makan gula ke dalam air di vas. Gula membantu nutrisi mawar dan mengubahnya menjadi glukosa yang mendukung pertumbuhan dan keindahan bunga.
BACA JUGA:5 Strategi Ampuh Mengatasi Lapar Terus Menerus Saat Diet, Wajib Banget Dicoba Nih!
BACA JUGA:7 Mitos Seputar Bakar Lemak. Simak Penjelasan Ade Rai Supaya Diet Anda Berhasil
Hindari sinar matahari langsung. Sebaiknya bunga mawar apapun warnanya jangan terlalu terpapar matahari.
Jangan meletakkan vas di bawah sinar matahari langsung atau di tempat yang panas.
Tempat sejuk membantu mempertahankan kesegaran mawar.