BACA JUGA:6 Resep Puding Spesial Hari Raya Idul Fitri, Pas Banget Buat Acara Halal Bihalal Lebaran
Sumpia Ebi
Bahan-bahan:
- Kulit pangsit/lumpia
- 50 gram ebi
- 7 siung bawang merah, haluskan
- 5 siung bawang putih, haluskan
- Secukupnya garam
- Secukupnya gula
- Larutan terigu dan air sebagai perekat
Cara membuatnya:
- Tumis bawang merah, bawang putih, dan ebi, tambahkan garam dan gula, aduk rata.
- Tumbuk ebi hingga halus.
- Isi kulit lumpia dengan campuran ebi, gulung dan rekatkan.
- Goreng hingga keemasan, tiriskan.
Nikmati kelezatan kue dan cemilan tradisional ini sebagai bagian dari tradisi Lebaran yang penuh kenangan dan kebahagiaan. Selamat merayakan hari Lebaran!
Kategori :