SUMATERAEKSPRES.ID - Peluang pekerjaan bagi tenaga administratif di Indonesia terus berkembang sejalan dengan kemajuan ekonomi dan teknologi.
Sebagai negara dengan populasi yang besar dan beragam industri, banyak perusahaan memerlukan dukungan administratif untuk operasional mereka.
Posisi staff kantor mencakup berbagai bidang seperti administrasi umum, keuangan, sumber daya manusia, dan pemasaran.
Dengan adanya tren perusahaan yang mengadopsi model kerja fleksibel atau remote, peluang bagi staff kantor untuk bekerja dari rumah semakin terbuka.
BACA JUGA:Tehbotol Sosro Cari Karyawan Baru di 10 Posisi, SMA-S1 Bisa Daftar, Cek Kualifikasinya Disini!
Untuk bersaing di pasar kerja yang kompetitif, keterampilan teknologi, kemampuan komunikasi yang baik, dan kemampuan untuk bekerja secara mandiri menjadi kunci.
Berbagai perusahaan terkemuka membuka lowongan untuk posisi staff kantor pada bulan Maret 2024, dengan persyaratan yang beragam, berikut loker untuk lulusan SMA/SMK yang sudang Sumateraekspres.id rangkumkan:
1. Grakitec Group membuka lowongan untuk Admin HR dengan persyaratan usia 17-60 tahun, pendidikan minimal SMA/SMK, pengalaman kerja di bidang yang sama diutamakan, serta kemampuan komunikasi dan penggunaan komputer yang baik. LAMAR DISINI
2. PT. Rudy Hadisuwarno Oetomo (RHO) mencari Customer Service dengan persyaratan usia 17-35 tahun, pendidikan minimal SMA/SMK, dan kemampuan komunikasi yang baik. LAMAR DISINI
BACA JUGA:Loker BUMN PT Pos Buka Lagi, Lulusan SMA SMK dan S1 Ayo Daftar!
3. JNE Express membuka lowongan untuk General Admin dengan persyaratan usia 18-30 tahun, pendidikan minimal SMA/SMK, pengalaman kerja di bidang yang sama diutamakan, serta kemampuan komunikasi dan kerja tim yang baik. LAMAR DISINI
4. XL Axiata mencari Customer Service Representative dengan persyaratan usia 18-25 tahun, pendidikan minimal SMA/SMK, pengalaman kerja di bidang yang sama diutamakan, dan kemampuan komunikasi yang baik. LAMAR DISINI
5. Unicorp membuka lowongan untuk HRGA dengan persyaratan wanita usia 22-35 tahun, pendidikan minimal SMA/SMK, pengalaman kerja di bidang yang sama diutamakan, dan kemampuan komunikasi yang baik. LAMAR DISINI