Upaya pening¬katan sarana dan prasara¬na kesehatan, termasuk gedung, alat kesehatan, obat-obatan, dan kendar¬aan ambulan, juga dilaku¬kan untuk meningkatkan kualitas pelayanan di Pus¬kesmas Panang Enim.
”Diharapkan kehadiran Puskesmas Panang Enim dan inovasi Piring Emas ini akan membawa dampak positif pada pelayanan kesehatan dan penanganan stunting bagi masyarakat di Kecamatan Panang Enim,” ungkapnya.
Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Muara Enim, dr Eni Zatila Mkm mengatakan bahwa Puske¬smas Panang Enim ini di¬bangun dengan dana APBD dan APBN.
Selain puskesmas, juga dibangun tiga rumah dinas untuk dokter umum, dokter gigi, dan pimpinan puskesmas. ”Kami berharap Puskesmas Panang Enim ini bisa bermanfaat untuk masyarakat khususnya di Kecamatan Panang Enim dan Tanjung Agung,” ung¬kapnya.(adv)
Penandatanganan prasasti Puskesmas Panang Enim.--