SUMATERAEKSPRES.ID - Sebuah nama menyeruak di benak ketika menyebutkan kota terkutuk di Jazirah Arab - Al'Ula.
Kota yang bagi kaum Muslim telah mengukir reputasi sebagai tempat terkutuk yang bahkan Rasulullah SAW sendiri memberikan peringatan tegas untuk menjauhinya.
Kota yang dikenal juga dengan nama Madain Saleh ini, kini tengah menjadi pusat perhatian setelah Pangeran Mohammad bin Salman (MbS) mengumumkan rencana pengembangannya menjadi kota wisata.
Namun, di balik pesona yang mungkin akan dihadirkan oleh proyek tersebut, muncul fakta-fakta misterius yang melekat pada identitas kota ini.
BACA JUGA:Sejarah Singkat RSUD Kota Prabumulih Serta Dirut RSUD yang Pernah Memimpin Sampai Sekarang
BACA JUGA:Waspada, Kasus DBD di Kota Palembang Meningkat Tajam
1. Rumah Kaum Tsamud: Keberanian dan Pembangkangan
Dalam kitab suci Al-Quran, kaum Tsamud digambarkan sebagai kelompok yang membangkang terhadap nabi Saleh AS.
Kisah tragis ini terabadikan dalam Surah Hud (QS 61-68), di mana kaum Tsamud menjadi contoh umat yang menolak kebenaran dan mendustakan ajaran nabi Saleh AS.
2. Kota yang Dibinasakan oleh Allah SWT: Azab yang Mengejutkan
Al'Ula menjadi saksi bisu ketika Allah SWT menghancurkannya sebagai ganjaran atas pembangkangan kaum Tsamud.
BACA JUGA:ACUNG JEMPOL! Pariwisata Kota Palembang Sukses Pacu Pendapatan Asli Daerah sebesar Rp345 Miliar
Gempa bumi, petir, dan hujan batu besar menjadi azab yang tak terelakkan, mengubur mereka di rumah mereka sendiri, seolah-olah mereka tak pernah menghuni kota tersebut.
3. Kota yang Dihuni oleh Hantu dan Jin: Mitos atau Kenyataan?