BACA JUGA:Hebat, Pemain Kualifikasi ini Tembus Semifinal Grand Slam Australia Open 2024
BACA JUGA:Tak Betah di Al-Ittihad, Karim Benzema Bakal Ikuti Jejak Jordan Handerson
Memang Jannik Sinner menjadi petenis yang sangat berkembang pesat pada tahun 2023 dengan meraih empat gelar juara termasuk menjadi juara di Beijing dan Wina.
“Inilah mengapa saya latihan cukup keras untuk menghadapi petenis terbaik di dunia saat ini, Novak Djokovic,” ucap Jannik Sinner. “Sesungguh rekor Djokovic disini sungguh luar biasa. Tapi saya sangat senang bertemu dengannya lagi,” tambah Jannik Sinner. (*)
Kategori :