Dul Kancil: Kolaborasi Teater Bangsawan dan Modern Menyelaraskan Dongeng

Kamis 11 Jan 2024 - 00:08 WIB
Reporter : Rian Sumeks
Editor : Rian Sumeks

Keunikan karakter tokoh lakon ini menciptakan kemiripan dengan dongeng si kancil yang populer di tengah masyarakat.

Dalam dekonstruksi fabel, pertunjukan ini menyajikan teguran alternatif tentang kehidupan manusia yang bertingkah laku seperti binatang.

Sementara konsep teater bangsawan diangkat dari seni pertunjukan melayu, menggabungkan seni drama, tari, dan musik dengan nuansa perbincangan rakyat dan pekerja yang membicarakan kehidupan para bangsawan.

Kategori :