LAMPUNG, SUMATERAEKSPRES.ID - Pak syukur bersama dua rekannya saat memberi jatah makan udang yang keempat atau terakhir dalam sehari di Tambak Udang Berkah, Sebalang Lampung (22/12/23) kemarin, yang merupakan salah satu penyumbang ekspor terbesar udang Lampung.
Sejak beralih dari Solar Diesel sebagai tenaga penggerak kincir air ke Tenaga Listrik dari PLN bisa menghemat sampai 200 persen.
Selain pasokan listrik aman, Panen Udang Terjaga dan Petani jadi sejahtera juga membuat lingkungan tetap bersih dengan energi ramah Lingkungan.
BACA JUGA:Alihkan Jaringan Listrik ke PLN, Selamat Tinggal Byarpet di Muba
Pengoperasian Jaringan Listrik Tegangan Tinggi Ratusam Kilo Volt dari Gradu Induk ke kawasan Pertambakkan Udang di Lampung sebagai pengEkspor udang terbesar Indonesia.
Seain meningkatkan mutu tegangan secara signifikan dan mendukung jaringan listrik ke pelanggan, juga memenuhi seluruh kebutuhan listrik terutama potensi di sektor pusat perikanan di Lampung yang menyebar ke tambak tambak udang dan ikan.