JAKARTA, SUMATERAEKSPRES.ID - Tahapan seleksi dalam peneriman CPNS Dosen 2023 akan jadi bahasan dalam artikel kali ini. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) sudah membuka peluang bagi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dosen. Dengan begitu, calon pegawai yang terpilih akan berkontribusi dalam bidang pendidikan, kebudayaan, riset, dan teknologi di negara ini. Pada Tahun Anggaran 2023, Kemdikbudristek memiliki sejumlah kebutuhan jabatan CPNS sebanyak 16.102. Jabatan yang dibutuhkan adalah Dosen di Perguruan Tinggi Negeri (PTN). Rincian kebutuhan tersebut adalah sebagai berikut Asisten Ahli Dosen sejumlah 13.440. Lalu. Lektor Dosen sejumlah 2.662 orang. Untuk rincian lebih lengkap mengenai unit kerja dan kebutuhan jabatan, kualifikasi pendidikan, jumlah kebutuhan, serta rencana penempatan. BACA JUGA : Anda Lulus CPNS dan PPPK 2023, Segini Jumlah Gaji yang Bakal Diterima Dapat dilihat pada lampiran pengumuman resmi ini yang tersedia di laman https://casn.kemdikbud.go.id. 3 Tahapan Seleksi CPNS Dosen 2023 Seleksi CPNS Kemdikbudristek akan dilaksanakan melalui 3 tahapan seleksi sebagai berikut:
Kategori :