https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Bergaji Tinggi dari PT KAI, Berikut 10 Jurusan Kuliah Paling Dibutuhkan BUMN Perkeretaapian Tersebut

Bergaji Tinggi dari PT KAI, Berikut 10 Jurusan Kuliah Paling Dibutuhkan BUMN Perkeretaapian Tersebut-Foto: PT KAI-

JAKARTA, SUMATERAEKSPRES.ID  - PT KAI, salah satu BUMN terkemuka di Indonesia, mengoperasikan layanan transportasi kereta api.

PT KAI ternyata tidak hanya  membuka banyak peluang karir, tidak hanya untuk masinis, pekerja operasional, dan kondektur.

Ternyata, PT KAI mencari lulusan dari 10 jurusan kuliah berikut ini saat membuka rekrutmen. Mau tahu apa saja? Yuk, simak!

10 Jurusan Kuliah Paling Dibutuhkan PT KAI

BACA JUGA:Gaji Tinggi dari Pertamina! Inilah 6 Jurusan Kuliah yang Paling Dibutuhkan Perusahaan Migas Tersebut

BACA JUGA:10 Prodi yang Masa Depannya Dijamin Aman! Profesinya Takkan Digantikan oleh AI

1. Mekatronika

Jurusan ini menggabungkan teknik mesin, elektro, dan perangkat lunak. Lulusan mekatronika berperan sebagai teknisi sarana perkeretaapian yang memeriksa dan merawat kereta api beserta komponen pendukungnya.

2. Teknik Mesin

Lulusan teknik mesin bertugas memantau dan merawat sistem serta sarana kereta api, terutama dalam hal mesin. Mereka membutuhkan keterampilan khusus dalam permesinan kereta api.

BACA JUGA:10 Pemain Sepakbola Legendaris Argentina yang Menginspirasi Dunia: Dari Maradona hingga Messi

BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah yang Bikin Nyesel: Peluang Kerja Minim, Gaji Pas-pasan

3. Teknik Elektro

Seiring perkembangan teknologi, banyak kereta api kini menggunakan energi listrik. Lulusan teknik elektro sangat dibutuhkan untuk pemeliharaan sistem listrik kereta api.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan