Berikut Jadwal Kuliah Perdana Tahun Akademik 2024/2025, Mahasiwa Baru Wajib Baca!
Berikut Jadwal Kuliah Perdana Tahun Akademik 2024/2025-Foto: IST-
SUMATERAEKSPRES.ID - Hai, para mahasiswa baru (Maba)! Ingin tahu kapan jadwal kuliah perdana tahun akademik 2024/2025 dimulai?
Yuk, cek jadwal kuliah perdana di bawah ini, karena setiap kampus punya jadwal yang berbeda-beda.
Sebab, meski berstatus sama, namun, kampus sebenarnya punya kebijakan masing-masing kapan dimulai kuliah, termsuk jadwal kuliah perdana lho.
Jadwal Kuliah Perdana Tahun Akademik 2024/2025
1. Universitas Negeri Semarang (Unnes)
Upacara Penerimaan Mahasiswa Baru: 17, 18, 24 Agustus 2024: Upacara HUT Kemerdekaan RI dan PKKMB
BACA JUGA:Jadwal Kuliah Perdana untuk Mahasiswa Baru 2024/2025, Catat Waktunya
BACA JUGA:Banyak yang Lulus 3,5 Tahun, Inilah 10 Jurusan Kuliah Paling Mudah di Indonesia
31 Agustus – 1 September 2024: Orientasi Kepramukaan Perguruan Tinggi (OKPT)
Pra Perkuliahan Semester Gasal 2024/2025:
17 Juli – 7 Agustus 2023: Konsultasi RS dengan Dosen Wali
1 – 5 Juli 2024: Penyusunan Jadwal Kuliah MKU/MKDK
8 – 11 Juli 2023: Penyusunan Jadwal Kuliah di Prodi Pascasarjana
12 – 19 Juli 2023: Penyusunan Jadwal Kuliah di Prodi Fakultas
29 Juli – 2 Agustus 2024: Peninjauan/Revisi Jadwal MKU/MKDK, Fakultas, dan Sekolah Pascasarjana
Masa Kuliah: 19 Agustus - 6 Desember 2024