5 Rekomendasi Menu Takjil yang Praktis, Dijamin Seger dan Enak!

5 Rekomendasi Menu Takjil yang Praktis, Dijamin Seger dan Enak!-Foto: Frisian Flag-

SUMATERAEKSPRES.ID - Dalam bulan suci Ramadhan, kehadiran menu takjil dan berbuka puasa menjadi hal yang dinanti-nantikan.

Meskipun berbagai penjual makanan kaki lima menawarkan beragam pilihan.

Namun membuat hidangan sendiri menjadi pilihan bijak untuk menghemat pengeluaran dan memastikan menu sesuai dengan selera.

Indonesia, dengan kekayaan kuliner yang melimpah, menawarkan berbagai pilihan menu takjil dan berbuka puasa yang lezat dan beragam.

BACA JUGA:5 Makanan yang Sebaik Tidak Dikonsumsi saat Sahur dan Berbuka

BACA JUGA:Jadwal Lengkap Imsak Berbuka Puasa di Palembang dan Sekitarnya Selasa 12 Maret 2024

Berikut beberapa rekomendasi untuk memanjakan lidah Anda:

1. Kolak Pisang:

Sebagai menu takjil sejuta umat, kolak pisang memiliki cita rasa manis yang khas dari perpaduan pisang dan santan.

Kelezatannya membuatnya selalu menjadi favorit di setiap berbuka puasa.

BACA JUGA:Boleh Makan-Minum di LRT Saat Buka Puasa, Penumpang Diminta Jaga Kebersihan

BACA JUGA:6 Pilihan Buah untuk Berbuka Puasa yang Menyehatkan

2. Es Krim Buah:

Untuk melepas dahaga setelah seharian berpuasa, es krim buah menjadi pilihan yang segar dan lezat.

Isian buah-buahan segar dengan tambahan sirup manis membuatnya menjadi hidangan yang menggugah selera.

3. Es Cincau Hijau:

Mengatasi kekurangan cairan saat berpuasa menjadi penting, dan es cincau hijau adalah solusi yang tepat.

Selain menyegarkan, es cincau hijau juga membantu mengatasi masalah pencernaan dan menjaga kesehatan.

4. Es Kelapa Muda:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan