Bau Sepatu Bikin Malu? Coba dengan Cara Alami Ini, Dijamin Ampuh dan Wangi!
Ilustrasi cara menghilangkan bau sepatu dengan cara dan bahan alami. -Foto: lashkhidzetim/freepik-
SUMATERAEKSPRES.ID - Sepatu bau, kerap membuat orang tidak percaya diri. Begitu juga roma yang dikeluarkan, tidak hanya membuat pemilik merasa risih.
Orang disekitar kita pun sudah pasti akan terganggu dengan bau Sepatu yang tidak sedap.
Agar tingkat kepercayaan diri tidak merosot turun dengan tajam karena bau tak sedap, kita harus tahu cara menghilangkan bau sepatu nih.
Ada bermacam cara menghilangkan bau menyengat yang keluar dari Sepatu yang kerap digunakan.
BACA JUGA:5 Cara Menghilangkan Bau Sepatu, Coba Cek Nomor 3 Pasti Ada di Rumah Kamu!
BACA JUGA:Tips Memilih Sepatu Lari yang Nyaman dan Awet, Perhatikan 4 Hal Ini Sebelum Membeli
Selain dicuci, menghilangkan bau sepatu juga bisa dilakukan dengan beberapa cara alami.
Dengan menggunakan cara alami ini juga bakteri yang ada dalam Sepatu bisa hilang. Pertama semprotkan air cuka.
Air cuka sendiri bisa dipakai dalam menghilangkan bau pada Sepatu. Selain itu bisa menetralkan bau dan melawan bakteri Sepatu.
Cukup campurkan cuka putih dengan air dalam jumlah yang sama kedalam botol semprot. Semprotkan larutan didalam Sepatu yang berbau dan biarkan mengering.
BACA JUGA:Cara Cepat dan Mudah Mengatasi Bau Sepatu Tanpa Cuci, Cukup Pakai Bahan Dapur Ini
BACA JUGA:Ingin sepatumu tetap tampak baru dan awet? Ini Tips Merawatnya
Lakukan ini pada Sepatu lari untuk menghilangkan keringat yang berbau.
Selanjutnya bisa dibersihkan menggunakan baking soda.