Bulog Lahat Maksimalkan Serapan Gabah dan Beras Petani untuk Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Bulog Lahat terus maksimalkan serapan gabah dan beras untuk mendukung ketahanan pangan nasional, dengan harga yang menguntungkan petani. Target serapan 9.505 ton gabah dan 6.036 ton beras di Maret 2025. Foto:Ist/Sumateraekspres.id--
Bulog Lahat memiliki dua gudang di Desa Manggul dan Tanjung Agung di Pagaralam untuk menampung gabah dan beras.
Selain itu, Bulog juga sedang mencari penggilingan skala besar untuk meningkatkan efisiensi proses pengolahan gabah menjadi beras.
BACA JUGA:Aplikasi Sadap HP Populer yang Banyak Dicari
BACA JUGA:Askolani Sindir Pejabat Pemkab Banyuasin, 'Jadi Tahu Siapa yang Setia'
Untuk periode Maret 2025, Bulog Lahat menargetkan serapan gabah sebanyak 9.505 ton dan beras sebanyak 6.036 ton, mencakup wilayah Lahat, Pagaralam, Pali, Prabumulih, Muara Enim, dan Empat Lawang.
Program ini tidak hanya menguntungkan petani, tetapi juga membantu menjaga stabilitas harga di pasar dan mendukung keberlanjutan ketahanan pangan nasional.
BACA JUGA:Diperkirakan Tunjangan Sertifikasi Cair Minggu Ketiga Maret: Ini Aturannya
BACA JUGA:Pemilihan Ketua PWI Muba Dimulai, Romi Rivano Jadi Kandidat Pertama
"Ini adalah langkah nyata untuk memastikan kesejahteraan petani dan mendukung swasembada pangan nasional yang berkelanjutan," tambah Junirman.
