https://sumateraekspres.bacakoran.co/

RDPS Fokus Sampaikan Visi Misi di Hari Terakhir Kampanye, Silaturahmi dengan Marzuki Ali

Fokus menyampaikan visi misi, RDPS terus bergerak! Dari senam sehat hingga silaturahmi dengan Marzuki Alie, mereka siap membawa Palembang lebih baik. Foto:Agustina/Sumateraekspres.id--

Ia menilai bahwa Ratu Dewa memiliki pengalaman yang sangat baik di birokrasi, terutama saat menjabat sebagai Sekda Kota Palembang, yang membuatnya memahami berbagai masalah yang perlu diselesaikan.

BACA JUGA:Harga Toyota Kijang Innova Diesel 2.5 Generasi Pertama Terjun Bebas! Ini yang Harus Kamu Tahu!

BACA JUGA:Pengamat Ini Prediksi Pasangan RD-PS Unggul Hingga Detik-detik Masa Tenang Pilwako Palembang 2024

Marzuki juga mengapresiasi komitmen Ratu Dewa untuk menjalankan pemerintahan yang bersih, termasuk dalam hal penggunaan anggaran.

“Ratu Dewa tidak terlibat dalam praktik korupsi dan berkomitmen untuk tidak mencampuri dana pendidikan serta APBD,” kata Marzuki.

Lebih lanjut, Marzuki Alie memberikan pesan kepada RDPS jika terpilih nanti, agar tetap menjaga keharmonisan dan kebersamaan antara wali kota dan wakil wali kota.

"Jaga komitmen untuk bekerja sama, jangan sampai pecah kongsi. Pastikan amanah dan lakukan yang terbaik selama menjabat,” ujarnya.

BACA JUGA:Realme 11 Pro Plus Turun Harga 3 Jutaan, Smartphone Serba Bisa dengan Kamera 200MP

BACA JUGA:Hasil Survei LSI, Lucianty-Syaparuddin Unggul di Semua Segmen Pemilih, Berpeluang Jadi Bupati Muba

Ia berharap, jika RDPS dapat menjaga sinergi ini, maka mereka berpotensi untuk terpilih kembali di periode berikutnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan