https://sumateraekspres.bacakoran.co/

20 Contoh Soal dan Jawaban Tes CPPPK, Peserta PPPK Sumsel Juga Wajib Baca

Latihan soal dan kunci jawaban PPPK 2024 ini bantu tingkatkan peluang lolos seleksi PPPK teknis. Foto: sumateraekspres.id--

SUMATERAEKSPRS.ID - Contoh soal PPPK Teknis 2024 merupakan panduan penting bagi calon peserta yang ingin mengikuti seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Soal-soal ini disusun untuk menilai kompetensi teknis sesuai bidang yang dilamar, seperti administrasi, pendidikan, kesehatan, serta teknologi.

Dengan memahami contoh soal, para peserta dapat lebih siap menghadapi ujian, sehingga meningkatkan peluang untuk lolos seleksi.

Contoh Soal PPPK 2024 dan Kunci Jawaban

Dikutip Sumateraekspres.id dari jadiasn.id, berikut adalah 20 contoh soal PPPK 2024 beserta kunci jawabannya yang bisa dijadikan referensi belajar.

BACA JUGA:Perbedaan Tunjangan Sertifikasi Guru PNS dan PPPK, Mana yang Lebih Besar?

BACA JUGA:Penyaluran Kredit Baru Bank Indonesia Mengalami Pertumbuhan Positif di Triwulan III 2024

1. Dua magnet dan paku disediakan untuk siswa melakukan percobaan tentang interaksi kutub medan magnet. Komponen pembelajaran yang kurang dalam hal ini adalah...

A. Condition

B. Behavior dan degree

C. Condition dan degree

D. Audience

E. Degree

Kunci Jawaban: E

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan