https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Ajak Siswa Belajar Sambil Bermain, Sekolah Ciptakan Inovasi Pembelajaran

INOVASI SEKOLAH: Dewan Juri Kompetisi Inovasi Kota Palembang bersama para peserta dari sekolah. Salah satu produk inovasinya Tineboard (Papan Waktu) dan Gerparimusi.-foto: budiman/sumeks-

"Alhamdulillah, semua inovasi peserta bermanfaat. Setelah semua memaparkannya, kita lanjutkan ke tahap peninjauan lapangan," tandasnya. 

Diketahui berapa Dewan Juri yang menilai, yaitu dari Balitbangda Provinsi Sumsel H Zulkarnaen SP MM, Akademisi dan Pengamat Kebijakan Publik Sumsel dari Unsri, Dr M Husni Thamrin, Aferi S Fudail MSI selaku Kepala Pusat Strategi Kebijakan Pengembangan Teknologi Informasi dan Inovasi Pemerintahan, dan Yudi Suhairi SSn MDs (Sekjen Komite Ekraf Kota Palembang). 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan