https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Inilah Mekanisme Pelaksanaan Ujian Tertulis UKPPPG, Cek Jenis Soalnya

Jumlah Soal dan Mekanisme Pelaksanaan pada Ujian Tertulis UKPPPG-Foto: Sumateraekspres.id-

 

Sistem ini dirancang agar fleksibel, namun tetap mempertahankan integritas dan kualitas penilaian.

Kompetensi yang diharapkan dari lulusan PPG mencakup delapan aspek utama, antara lain:

- Profesionalisme dalam pendidikan, termasuk etika profesi dan nilai-nilai Pancasila.

- Kemampuan menetapkan tujuan pembelajaran yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan.

BACA JUGA:Tertuang Dalam Juknis, Inilah Tata Tertib yang Harus Dipatuhi Saat Ujian Tertulis UKPPPG

BACA JUGA:Berikut Skema Penilaian UKPPPG untuk Ujian Kinerja dan Ujian Tertulis

- Keterampilan menganalisis materi ajar sesuai dengan karakteristik siswa.

- Kemampuan merancang proses pembelajaran yang terstruktur dan berbasis teknologi.

- Pembelajaran yang berpusat pada siswa, menciptakan lingkungan belajar yang aman dan nyaman.

- Evaluasi terhadap proses pembelajaran secara terus-menerus.

- Refleksi dalam pembelajaran untuk perbaikan berkelanjutan.

- Pengembangan profesional diri sebagai guru.

Pelaksanaan UKPPPG 2024 ini bertujuan untuk memastikan bahwa peserta mampu menjadi pendidik yang berkualitas dan profesional sesuai dengan standar yang telah ditetapkan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan