Layangkan Surat, Bawaslu Panggil Sekda
Editor: Dede Sumeks
|
Kamis , 05 Sep 2024 - 22:41
TUNJUKKAN: Inilah surat undangan kegiatan grasstrack di Desa Lubuk Batang Lama Kecamatan Lubuk Batang, OKU. FOTO: BERRI/SUMEKS--
BACA JUGA:Bawaslu Palembang Awasi Proses Pendaftaran Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Termasuk sebutnya, Inspektur OKU A Karim juga memenuhi undangan.
‘’Kalau itu merupakan kegiatan salah satu paslon, selaku kepala OPD yang mengetahui aturan netralitas ASN, tentu tidak akan hadir jika ada indikasi kegiatan tersebut sebagai kegiatan salah satu paslon,’’ pungkasnya. (bis/)