Menguak 10 Kejadian Menarik Saat Co-op di Genshin Impact: Kamu Pernah Mengalaminya?
Co-op di Genshin Impact penuh kejutan dan momen tak terduga! Simak 10 pengalaman seru yang mungkin pernah kamu alami. Foto: Screen Rant--
8. Terjebak Cutscene
Cutscene sering kali mengganggu kelancaran co-op. Pemain yang terjebak cutscene membuat anggota party lainnya harus menunggu hingga selesai, terutama jika melibatkan NPC yang banyak bicara seperti Paimon.
9. Loading Temen Co-op yang Lama
Pemain mobile sering kali mengalami loading yang lebih lama dibandingkan pemain PC atau PlayStation.
Hal ini membuat pemain lain harus menunggu sebelum bisa melanjutkan petualangan bersama.
BACA JUGA:Enea Bastianini Kesetanan, Menangkan Balapan
BACA JUGA:Hujan Tak Mampu Padamkan Hotspot, Terdeteksi di Cengal OKI dan Banyuasin III
10. Co-op Pakai Perasaan
Tidak jarang pemain jatuh hati pada teman co-op. Fenomena ini sudah menjadi hal umum di dunia gaming, termasuk di Genshin Impact.
Beberapa bahkan menggunakan game ini sebagai sarana mencari jodoh.
Itulah serba-serbi co-op di Genshin Impact yang mungkin pernah kamu alami. Apakah ada pengalaman lain yang belum disebutkan?