Garuda Hacks 5.0 Memuncaknya Ajang Pencarian Bakat Bidang IT di Nusantara

Acara bergengsi ini mengumpulkan 550 peserta dari 216 entitas berbeda, termasuk 155 siswa dari sekolah menengah atas dan keikutsertaan berbagai perusahaan terkemuka. Foto: Dody--

Viandrudigo Djianto, seorang juri Garuda Hacks, menambahkan, "Setiap tahunnya, proyek-proyek yang dihasilkan semakin inovatif dan kompetitif.

Kami sangat berterima kasih kepada semua peserta dan berharap melihat lebih banyak lagi kontribusi dari para pemikir brilian ini."

Brian menutup pembicaraan dengan harapan besar, "Garuda Hacks terus berkembang, menarik semakin banyak peserta dari berbagai latar belakang untuk berkompetisi dan berinovasi dalam ilmu komputer dan kewirausahaan.

Kami bertekad untuk terus memperluas dampak positif kompetisi ini di seluruh Indonesia."

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan