Evolusi Bhayangkara: Dari Zaman Majapahit Hingga Polri Modern, Yuk Simak Sejarahnya!

Merayakan Hari Bhayangkara ke-78: Mengenang sejarah panjang dan transformasi Polri menjadi pengayom masyarakat. Foto: polri--

PALEMBANG, SUMATERAEKSPRES.ID -Polisi Republik Indonesia (Polri) hari ini, 1 Juli 2024 memperingati Hari Lahirnya yang ke-78. 

Dalam perjalanannya ternyata korps coklat mengalami berbagai macam dinamika hingga memisahkan diri dari TNI (ABRI kala itu,red). 

Hingga akhirnya bertransformasi menjadi sebuah entitas independen. 

Berikut adalah ringkasan sejarah pemisahan Polri dari ABRI hingga transformasi menjadi entitas independen :

BACA JUGA:INFO LOKER: Kesempatan Karir di LPPOM MUI, Ayo Daftar Sebagai Mitra Halal Officer, Ini Batas Akhirnya!

BACA JUGA:TERUPDATE! Klaim DANA Gratis Sebesar Rp100.000, Buruan Mainkan Game Ini

Sebelum Kemerdekaan Indonesia

Di zaman Kerajaan Majapahit yang termasyur, Maha Patih Gajah Mada membentuk pasukan pengamanan yang disebut Bhayangkara. 

Tugas pasukan ini untuk melindungi raja dan kerajaan.

Selama masa kolonial Belanda, pasukan keamanan mulai dibentuk.

Penggabungan Polri dan TNI dalam ABRI :

Pada tahun 1962, Polri dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) digabungkan dalam Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI) untuk menghadapi ancaman integritas nasional.

BACA JUGA:Anita Bertekad Bawa SFC Kembali ke Liga 1: Kita Kembalikan Kejayaan

BACA JUGA:Optimis Capai Target

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan