https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Tercatat Ada 44 Kampus Swasta Sandang Predikat Akreditasi Unggul, Berikut Data Lengkapnya

44 Kampus Swasta Raih Akreditasi Unggul Pemerintah-Foto: freepik-

SUMATERAEKSPRES.ID - Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) telah mencatat bahwa ada 44 perguruan tinggi swasta yang meraih akreditasi unggul.

Daftar ini penting bagi calon mahasiswa yang ingin melanjutkan pendidikan di kampus swasta dengan standar yang setara dengan perguruan tinggi negeri (PTN).

Akreditasi unggul merupakan peringkat tertinggi dari BAN PT, diikuti oleh peringkat baik sekali, baik, dan tidak terakreditasi.

Status akreditasi ini dapat berubah sesuai dengan masa berlaku dan pengajuan ulang dari masing-masing perguruan tinggi, termasuk kampus swasta.

BACA JUGA:5 Kampus Swasta Terbaik di Indonesia, Intip Yuk Besaran Dana Kuliahnya!

BACA JUGA:Inilah 7 Kampus Swasta Murah dan Berkualitas, Ada yang Gratisan Juga Lho

Untuk informasi resmi dan lebih detail, mahasiswa atau calon mahasiswa bisa mengakses situs BAN PT.

Berikut adalah 44 kampus swasta yang mendapatkan akreditasi unggul berdasarkan situs resmi BAN PT:

1.  Institut Pariwisata Trisakti Jakarta

2.  Institut Teknologi Nasional (Itenas) Bandung

3.  Politeknik Pariwisata NHI Bandung

4.  Politeknik YKPN Yogyakarta

5.  Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti Jakarta

6.  Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan