Loker BUMN: Bank Mandiri dan PT Pertamina Buka Rekrutmen untuk Lulusan SMA SMK dan S1, Simak Posisinya

Loker terbaru di bank Mandiri dan PT Pertamina bagi lulusan SMA, SMK, dan S1. -Foto: kolase berbagai sumber. -

     - Usia maksimal 25 tahun untuk S1 dan 27 tahun untuk S2.

     - Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama tahun pertama program.

     - Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia.

BACA JUGA:Mau Kerja di Perbankan? Telah Dibuka Loker Bank Muamalat dan BCA Bagi Lulusan SMA, SMK dan S1, Yuk Daftar

BACA JUGA:Loker BUMN Transportasi: Citilink dan PT KAI Buka Loker Bagi Lulusan SMA, SMK dan S1, Cek Syaratnya

2. Officer Development Program Information Technology 2024

Kualifikasi:

     - Lulusan Sarjana (S1) atau Magister (S2) dari universitas terkemuka dengan bidang studi seperti Teknik Komputer, Teknik Informatika, Teknik Elektro, Sistem Informasi, Ilmu Komputer, Ilmu Data, Statistika, dan sejenisnya.

     - IPK minimal 3,00 untuk S1 dan 3,20 untuk S2 pada skala 4,00.

     - Usia maksimal 25 tahun untuk S1 dan 27 tahun untuk S2.

     - Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama tahun pertama program.

     - Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia.

3. Officer Development Program Risk Management for Internal Audit 2024

Kualifikasi:

     - Lulusan Sarjana (S1) atau Magister (S2) dari universitas terkemuka dengan bidang studi seperti Ekonomi, Teknik, Statistika, Matematika, Fisika, Ilmu Data, Hukum, dan sejenisnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan