https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Rekrutmen Bersama BUMN 2024: Berikut Cara Mendaftar dan Persyaratan Lengkap yang Harus Dipenuhi Peserta

Ilustrasi artikel Rekrutmen Bersama BUMN 2024: Berikut Cara Mendaftar dan Persyaratan Lengkap yang Harus Dipenuhi Peserta-Foto: https://rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id/-

JAKARTA, SUMATERAEKSPRES.ID - Bagi para pencari kerja, Rekrutmen Bersama BUMN 2024 sudah dimulai. 

Proses rekrutmen untuk berbagai posisi di BUMN kini telah dibuka melalui situs web resmi https://rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id.

Namun, perlu diperhatikan bahwa jalur lain untuk mengirimkan lamaran tidak tersedia dalam proses Rekrutmen Bersama BUMN 2024 ini.

Sebagai langkah awal, para pelamar diharapkan memiliki alamat email pribadi dan nomor telepon seluler yang masih aktif.

BACA JUGA:Rekrutmen Bersama BUMN Resmi Dibuka 23 Maret 2024, Bakal Ada Loker Pertamina PLN hingga PT KAI, SMA-S1 Merapat

BACA JUGA:Loker PT KAI, Semen hingga Pelindo, Inilah perusahaan yang Potensi Ikut Rekrutmen Bersama BUMN 2024, Cek Yuk!

Penggunaan alamat email orang lain atau dari kantor tidak diperbolehkan dalam proses pendaftaran. Hal ini bertujuan untuk memastikan komunikasi yang lancar dan efisien selama proses seleksi.

Tak hanya itu, terdapat beberapa persyaratan dokumen yang wajib disiapkan untuk memudahkan proses registrasi online, antara lain:

Foto Profil (Wajib)

KTP (Wajib)

Ijazah/Surat Keterangan Lulus (Wajib)

BACA JUGA:CATAT! 15 Jurusan Kuliah Ini Sangat Dibutuhkan oleh Dunia Kerja, Baik Swasta ataupun BUMN

BACA JUGA:Bersiap! Ada Loker Bank Mandiri, BRI dan BNI di Rekrutmen Bersama BUMN 2024, Ini Poin yang Perlu Dicatat

Transkrip Nilai/Nilai Ujian Sekolah (Wajib)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan