Tips Minuman Sehat untuk Berbuka Puasa Ramadan
BERBUKA PUASA : Beberapa jenis minuman sehat yang direkomendasikan untuk buka puasa karena tidak hanya menghidrasi tubuh.-FOTO : IST-
BACA JUGA:Harga Daging Ayam-Telur Tak Terbendung, Permintaan Meningkat Jelang Puasa
Minuman sehat buka puasa yang terakhir yaitu air lidah buaya. Air lidah buaya merupakan minuman sehat untuk berbuka puasa yang mengandung antioksidan dan dipercaya dapat membersihkan usus.
Cara buatnya mudah, hanya dengan memotong lidah buaya dan mengambil gelnya untuk dicampurkan bersama dengan air putih dan es batu.
Tidak hanya itu, teh hijau juga dapat mengembalikan asupan cairan tubuh yang telah hilang akibat berpuasa. Demikian beberapa pilihan minuman sehat untuk buka puasa. (rf)