Ingin Anak Mandiri dan Berani? Ajarkan Mereka Tidur Sendiri di Kamar dengan 6 Langkah Ini

Ilustrasi tips mengajarkan agar anak berani tidur sendiri di kamarnya. -Foto: Halodoc-

BACA JUGA:Bunda Harus Tahu Nih! Begini Cara Mengatasi Anak yang Hobi Coret Dinding

Dongeng Sebelum Tidur

Ceritakan dongeng atau kisah menarik untuknya agar ia lebih senang menjelang tidur.

Kurangi Gangguan

Singkirkan gangguan seperti cahaya terang atau suara bising dari elektronik agar anak bisa tidur nyenyak.

Hindari Cerita Seram

Jangan menakut-nakuti anak dengan cerita seram atau mengancamnya agar tidur sendiri. Ini malah bisa membuatnya sulit untuk berpisah dari Anda.

Dengan memberikan anak kesempatan untuk tidur sendiri, Anda membantunya menjadi mandiri dan bertanggung jawab.  Semoga berhasil!

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan