Inilah 7 Manfaat Luar Biasa dari Pohon Bambu yang Perlu Anda Ketahui
Ilustrasi berbagai manfaat pohon bambu dalam kehidupan sehari-hari. -Foto: Agrozine-
Bambu mampu menjaga sistem hidrologis udara dan tanah.
Tanaman bambu yang berumpun rapat dapat mengikat tanah pada daerah lereng sehingga cocok untuk mengurangi potensi erosi.
BACA JUGA:Kawasan Perkotaan Harus Lakukan Penghijauan, Ini 9 Manfaatnya
BACA JUGA:Cara Mudah Racik Pupuk Bio Nuklir, Jika Ingin Tanaman Cabemu Tumbuh Makin Subur!
3. Menyerap Karbon Dioksida
Bambu merupakan salah satu kelompok tumbuhan yang mampu menyerap CO 2 dalam konsentrasi tinggi.
Peran penting dalam penyerapan gas rumah kaca dan menghasilkan oksigen segar untuk memenuhi kebutuhan manusia.
Jadi bambu dapat dijadikan tumbuhan bioakumulator yang efektif untuk mengurangi peningkatan emisi karbon di atmosfer.
4. Bagian Bahan Baku Industri
Manfaat lain dijadikan bahan baku industri , seperti pembuatan palet kayu, inti kayu lapis, hingga pulp dan kertas.
Bahan baku industri, antara lain pembuatan palet kayu, inti kayu lapis, hingga pulp dan kertas.
Namun tentu ini melalui proses teknologi yang lebih maju. Menjadi bahan baku kertas karena mudah diputihkan setelah diolah menjadi pulp menggunakan proses kraft.
5. Jadi Arang Bambu
Arang bambu ini nyatanya menyimpan banyak manfaat.
Manfaat tersebut antara lain untuk perawatan kulit, penjernihan udara, menambah aroma dan mineral dalam memasak nasi, menjaga udara dalam akuarium agar tetap bersih dan sehat, serta digunakan pula sebagai media tanaman Bunga.